Rabu, 11 Juli 2012

KESEHATAN LINGKUNGAN

A. Rumah Sehat

Pada tahun 2010, secara umum persentase rumah sehat di Kota Tarakan masih minim, dari jumlah KK sebesar 37.270 KK, sample yang diperiksa adalah sebesar 11.337 atau 30,42% dari total KK. Dari hasil tersebut didapatkan jumlah rumah yang tergolong sehat adalah sebesar 6.104 KK atau hanya 53,84% dari total KK yang diperiksa. Berdasarkan data tersebut, Kecamatan Tarakan Timur khususnya di sekitar wilayah Puskesmas Mamburungan, memiliki persentase jumlah rumah sehat yang terbanyak yaitu sebesar 77,60% dari jumlah yang diperiksa, sedangkan untuk persentase rumah sehat terendah terdapat di Kecamatan Tarakan Tengah yaitu di Sekitar wilayah Puskesmas Sebengkok dengan persentase sebesar 30,71%.


B. Akses Air Bersih

Pada tahun 2010, keluarga yang ada 52.920 yang diperiksa 10.902 jumlah yang memberikan respon 9.261 kk. Dengan perincian rumah tangga yang menggunakan ledeng/PDAM 3.539,  sumur bor 55, sumur gali 484, air hujan 4.625 dan lainnya 558.


C. Kesehatan Masyarakat

Adapun catatan tentang angka kesakitan yang ada di Kota Tarakan sampai dengan tahun 2010 dapat dilihat pada uraian berikut:

SEPULUH BESAR PENYAKIT KOTA TARAKAN TAHUN 2010
NO
KODE
JENIS PENYAKIT
TAHUN 2010
%
1.
1302
Infeksi. Akut lain pd sal.pernafasan bag. Atas
30166
43,07%
2.
1504
Gangguan gigi & jar.penyangga lainnya
7234
10,33%
3.
4102
Tukak lambung dan Usus Dua Belas jari
6079
8,7%
4.
2001
Penyakit kulit infeksi
5587
7,98%
5.
0102
Diare (termasuk tersangka kolera)
5056
7,22%
6.
2002
Penyakit Kulit Alergi
4117
5,88%
7.
21
Penyakit pada sistem otot & jaringan pengikat (penyakit Tlg belulang, radang sendi termasuk reumatik)
3595
5,13%
8.
12
Penyakit tekanan darah tinggi
3479
4,97%
9.
1301
Tonsilitis
2560
3,66%
10.
1503
Penyakit gusi & jar.periodental
2165
3,09%
JUMLAH
70038
100%
  Sumber: Laporan Puskesmas

SEPULUH BESAR PENYAKIT RAWAT INAP TAHUN 2010

NO
NAMA PENYAKIT
JUMLAH

1
GE
810

2
THYPOID FEVER
560

3
FEBRIS, DEMAM YTT
485

4
DBD
477

5
CEDERA INTRAKRANIAL
423

6
HYPERTENSI
355

7
DYSPESIA
313

8
APPENDICCITIS
307

9
ISPA
299

10
CHF
273

                                            Sumber : Laporan RSUD Tarakan

    


Data Kejadian Luar Biasa Puskesmas Kota Tarakan
No.
Jenis KLB
Tahun
2008
2009
2010
1.
Acute Flaccid Paralysis
6
3
2
2.
Keracunan Pangan
1
0
0
3.
TN
0
1
0
4.
Diare
0
0
226
3.
Campak
0
0
7
                Sumber: Laporan KLB Penyakit dan Keracunan Tahun 2008, 2009, dan 2010  Dinkes Tarakan

1 komentar:

  1. William Hill Betting Locations | Mapyro
    Find William Hill sports bsjeon.net betting locations worrione.com in Maryland, West Virginia, Indiana, Pennsylvania, septcasino.com South Dakota, wooricasinos.info West 출장마사지 Virginia and more. BetRivers.com.

    BalasHapus